Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menjalani sidang terbuka promosi doktor di Universitas Pertahanan pada Senin (6/6/2022) bertepatan dengan peringatan Hari Lahir Bung Karno. Hasto Kristiyanto mempertahankan disertasi doktoral berjudul…